Camping Area di Kulon Progo Yogyakarta - Desa Wisata Tinalah -->
Paket Wisata Jogja Dewi Tinalah

Camping Area di Kulon Progo Yogyakarta - Desa Wisata Tinalah

Camping Area di Kulon Progo Yogyakarta - Ada banyak sekali pilihan lokasi camping ground yang tersebar di daerah Yogyakarta dan bisa menjadi lokasi yang favorit untuk menikmati kehidupan di lokasi pedesaan. Beberapa area berkemah yang bisa dijadikan referensi berikut ini berada di daerah Kabupaten Sleman, Gunung Kidul, Kulon Progo, dan Bantul.

Di wilayah Kabupaten Kulon Progo terdapat pilihan tempat untuk camping. Lokasi camping ini yaitu Desa Wisata Tinalah berada di wilayah wisata Kulon Progo Yogyakarta yang terletak di Perbukitan Menoreh. Alamat berada di Jalan Persandian Km. 5, Desa Purwoharjo, Kecamatan Samigaluh, Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta. Untuk sampai di sana, membutuhkan waktu tempuh selama kurang lebih 1 jam dari pusat Kota Yogyakarta dan 45 menit dari Kota Kulon Progo. Informasi lebih lanjut kegiatan camping, Hubungi Kami.

camping kulon progo - lokasi camping seru  kulon progo yogyakarta

Desa Wisata Tinalah adalah salah satu tempat kemping yang aman dengan fasilitas yang memadai. Desa wisata untuk camping di Kulon Progo Yogyakarta di Desa Wisata Tinalah mampu menampung kapasitas 600 orang. Tempat kemping sangat mendukung untuk acara camping di Kulon Progo  dengan peserta yang banyak. Ada juga penerangan, mushola, kamar mandi 14 unit, lokasi parkir luas, area pertemuan, wahana out bound, dan tempat swafoto di Puncak Kleco Desa Wisata Tinalah. Di lokasi ini juga bisa melakukan wisata sejarah di Goa Sriti dan Museum Rumah Sandi (Cikal Bakal Lembaga Sandi Negara Indonesia). Biaya camping sebagai berikut.

Info tempat camping di Yogyakarta - Desa Wisata Tinalah

Informasi camping area untuk wilayah Yogyakarta, Bantul, Sleman, Kulon Progo, Gunung Kidul di Desa Wisata Tinalah, Klik. SMS/WA/TELP. +6285200552054 BBM: 59D4CD01 (Mas Bams).




Kelas Digital Marketing Kelas Digital Marketing